Wednesday, January 16, 2013

Hubungan Hak Cipta dengan Public Relation


Sebagaimana lazimnya kaum profesional, praktisi humas (public relations) memiliki etika profesi atau kode etik humas yang harus ditaati.
Kode etik praktisi humas meliputi:
  1. Code of conduct etika perilaku sehari-hari terhadap integritas pribadi, klien dan majikan, media dan umum, serta perilaku terhadap rekan seprofesi.
  2. Code of profession etika dalam melaksanakan tugas/profesi humas.
  3. Code of publication etika dalam kegiatan proses dan teknis publikasi.
  4. Code of enterprisemenyangkut aspek peraturan pemerintah seperti hukum perizinan dan usaha, hak cipta, merk, dll.


0 comments:

Post a Comment